
Tahu mencintai
Tahu memberi
Tahu mengibur
Tahu menghargai.
Tahu memberi
Tahu mengibur
Tahu menghargai.
Kuingin seperti Yesus:
Selalu tabah
Selalu sabar
Selalu memaafkan
Selalu sabar
Selalu memaafkan
Senantiasa berdoa
Untuk mengetahui kehendak BapaNya.
Untuk mengetahui kehendak BapaNya.
Kuingin seperti Yesus:
Rela dihina
Rela menderita
Selalu berkurban
Demi keselamatan banyak orang.
Rela menderita
Selalu berkurban
Demi keselamatan banyak orang.
Kuingin seperti Yesus:
Yang merelakan
Getzemani
Golgota
Yerusalem
Menjadi saksi bisu atas keberanianNya.
Getzemani
Golgota
Yerusalem
Menjadi saksi bisu atas keberanianNya.
Kuingin seperti Yesus:
Yang berani melupakan jati diriNya
Yang memilih mengikuti perintah BapaNya
Yang rela mati demi kesalamatan dunia
Yesus, semoga karena cinta dan berkatMu,
Aku Kaumampukan untuk meneladani diriMu
Dalam keseharian hidupku, Amin.
Halilulik,15 April 1995
Yang memilih mengikuti perintah BapaNya
Yang rela mati demi kesalamatan dunia
Yesus, semoga karena cinta dan berkatMu,
Aku Kaumampukan untuk meneladani diriMu
Dalam keseharian hidupku, Amin.
Halilulik,15 April 1995